Tribunnews Update
Sri Mulyani Diadang Pasukan Garda Swiss saat Ingin Swafoto dengan Paus Fransiskus di Masjid Istiqlal
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Menteri Keuangan Sri Mulyani sempat diadang oleh pasukan pengawal saat hendak berswafoto dengan pemimpin Katolik, Pauf Fransiskus.
Momen itu terjadi ketika Paus akan meninggalkan Masjid Istiqlal di Jakarta, Kamis (5/9/2024) siang.
Baca: MOMEN HARU! Ibu Hamil Diberkati Paus Fransiskus saat Melintas
Baca: Presiden Jokowi Ikut Pakai Mobil Innova Zenix usai Bertemu Paus Fransiskus, Ini Penjelasannya
Pasukan yang mengadang Sri Mulyani berasal dari Garda Swiss yang senantiasa menjaga Paus selama kunjungan.
Meski sempat diadang, Menteri Keuangan tersebut akhirnya bisa berswafoto dengan Paus.
Ia pun mengunggah momen itu di Instagram dan mengungkapkan terima kasih atas kunjungan Paus ke Tanah Air.
(Tribun-Video.com)
# Sri Mulyani # Pasukan Garda Swiss # swafoto # Paus Fransiskus # Masjid Istiqlal
Reporter: Agung Tri Laksono
Video Production: Mellinia Pranandari Putri Kristianto
Sumber: Tribun Video
TRIBUNNEWS UPDATE
Warga Gaza Harap Paus Leo XIV Bisa Seperti Paus Fransiskus, Peduli Damaikan Konflik Perang
5 hari lalu
Mancanegara
Sosok Paus yang Baru Pengganti Fransiskus, Inilah Leo XIV di Mata Para Pendeta
5 hari lalu
TO THE POINT
Konklaf Dimulai Hari Ini Siapa Kardinal Paling Berpeluang? Simak 16 Kardinal Favorit Paus Fransiskus
7 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.