TRIBUNNEWS UPDATE
Drone Misterius Diduga Milik Hizbullah Intai Isi Rumah Netanyahu, Sistem Keamanan Israel Terkecoh
TRIBUN-VIDEO.COM - Sebuah drone diduga milik Hizbullah Lebanon terbang di sekitar kediaman Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu.
Dorne mini tersebut terbang di wilayah utara Israel tepatnya di Caesarea.
Menurut laporan Anadolu, drone itu kemungkinan masuk ke Caesarea untuk mengintai isi rumah Netanyahu.
Baca: Israel Kebingungan oleh Taktik Tunda Serangan dari Iran, Buat Perekonomian Terancam Ambruk
Drone tersebut berhasil masuk dengan mengecoh sistem keamanan Israel yang dipasang di sekitar rumah.
Keberadaan drone itu diketahui seusai kapal perang Angkatan Laut Israel sedang berpatroli di lepas pantai Kaisarea.
Mereka melaporkan adanya pergerakan drone mencurigakan yang terbang di area tersebut pada akhir pekan kemarin.
Baca: NETANYAHU TERANCAM! Ribuan Warga Tel Aviv Tuntut PM Digulingkan
Petinggi Israel belum memberikan keterangan terkait drone itu.
Sementara itu Hizbullah sebelumnya merilis kesuksesannya menemukan lokasi-lokasi penting Israel.
Hizbullah berhasil menemukan lokasi Irone Dome serta pabrik amunisi Israel. (Tribun-Video.com/Tribunnews.com)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Israel Kebobolan, Drone Hizbullah Kepergok Intai Isi Rumah Benjamin Netanyahu di Caesarea
Program: Tribunnews Update
Host: Umi Wakhidah
Editor Video: Ni'amu Shoim Assari Alfani
Uploader: bagus gema praditiya sukirman
#israel #drone #hizbullah #netanyahu
Reporter: Umi Wakhidah
Video Production: Ni'amu Shoim Assari Alfani
Sumber: Tribunnews.com
TRIBUN VIDEO UPDATE
Israel Diramal Gagal & Disebut Gila, Hamas Akui Siap Mulai Negosiasi Gencatan Senjata Permanen
5 jam lalu
TRIBUN VIDEO UPDATE
Hamas Akui Siap Memulai Negosiasi Gencatan Senjata Permanen di Gaza termasuk Penarikan Total IDF
5 jam lalu
TRIBUN VIDEO UPDATE
Ketegangan Netanyahu & Trump Meningkat seusai Upaya Bebaskan Edan Alexander dari Hamas Tanpa Israel
8 jam lalu
Tribun Video Update
Sebut Israel akan Gagal & Perlawanan akan Menang, Qassem: Hanya Orang Gila yang Mengisolasi Lebanon
9 jam lalu
tribunnews update
Langit Yaman Memerah, Tiga Pelabuhan Utama Houthi di Yaman Terbakar Dibombardir Jet Israel
10 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.