Senin, 12 Mei 2025

HOT TOPIC

Nasib Anggota TNI Arogan yang Tiba tiba Keroyok Polisi saat Jaga di Pos: Ditangkap & Ditindak Tegas

Minggu, 18 Agustus 2024 15:56 WIB
Tribun Batam

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Viral di media sosial rekaman CCTV empat orang mengeroyok dua anggota polisi yang sedang berjaga di pos Sei Beduk, Batam.

Salah satu pengeroyok tersebut mengenakan seragam dinas prajurit TNI.

Dandim 0316/Batam Kolonel Inf Rooy Chandra Sihombing membenarkan pelaku merupakan anggotanya.

Ia mengatakan aksi penganiayaan pelaku berinisial AP salah sasaran.

Baca: Netanyahu Didemo Warga Israel, Diminta Mundur hingga Diancam Dibunuh Jika Tak Mengundurkan Diri

Baca: LIVE: Ini Alasan Jessica Wongso Dibebaskan Bersyarat, Otto Hasibuan: Hari Ini Tak Pakai Baju Putih

AP disebut hendak membantu warga yang mengaku mendapat gangguan di area pos terpadu Simpang Dam.

Namun ternyata yang dicari AP bukan dua orang anggota polisi yang menjadi korban.

Atas perbuatanya AP ditangkap dan bakal ditindak tegas. (Tribun-Video.com/TribunBatam.id)

Artikel ini telah tayang di TribunBatam.id dengan judul Oknum TNI di Batam Viral Aniaya Anggota Polisi Diamankan, Dandim: Akan Ditindak Tegas

# Anggota TNI # keroyok # polisi # Batam 

Editor: Bintang Nur Rahman
Reporter: Umi Wakhidah
Sumber: Tribun Batam

Tags
   #Anggota TNI   #keroyok   #polisi   #Batam

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved