Regional
Pj Gubernur Maluku Utara Imbau Warga Terdampak Banjir Waspada: Harap Lapor Kondisi Kesehatan
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan Tribun Ternate - Sansul Sardi
TRIBUN-VIDEO.COM - Pj Gubernur Maluku Utara, Samsudin A. Kadir, menghimbau warga di wilayah Weda Tengah, Kabupaten Halmahera Tengah, yang terdampak banjir untuk tetap waspada dan memperhatikan informasi terbaru dari otoritas berwenang.
Samsudin juga meminta warga yang terdampak banjir untuk segera melaporkan kondisi kesehatan dan kebutuhan mereka selama berada di pengungsian kepada pihak terkait. (*)
# Maluku Utara # banjir # Kesehatan
Reporter: Adila Ulfa Muna Risna
Video Production: Latif Ghufron Aula
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Bencana Banjir Rendam 5 Kecamatan di Berau, PLN Padamkan Listrik 12 Ribu Warga Kaltim Terdampak
2 hari lalu
Tribun Video Update
Penampakan Jantung Kota Israel Diterjang Hujan Disertai Banjir Bandang, Lalu Lintas Lumpuh Total
4 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.