TO THE POINT
6 Kandidat Resmi Maju Pilpres Iran, Kandidat Ahmadinejad Tak Lolos karena Tak Disukai Pimpinan
TRIBUN-VIDEO.COM - Otoritas Iran mengumumkan daftar kandidat yang disetujui untuk mencalonkan diri dalam pilpres yang akan digelar 28 Juni mendatang.
Namun mantan presiden Mahmoud Ahmadinejad dan mantan ketua parlemen Ali Larijani tidak masuk karena didiskualifikasi.
Diketahui, pemilu Iran dipercepat karena kematian mendadak Presiden Ebrahin Raisi dalam kecelakaan helikopter.
Mahmoud Ahmadinejad kandidat paling terkenal justru tak lolos.
Total sudah tiga kali ia didiskualifikasi saat ingin menjabat kembali.
Ahmadinejad pernah menjadi sekutu favorit Pemimpin Tertinggi Khamenei, namun tak lagi disukai selama masa kepemimpinan jabatan keduanya.
Ahmadinejad menjabat dua periode berturut-turut dari tahun 2005 hingga 2013.(Tribun-Video.Com)
Reporter: Mei Sada Sirait
Video Production: Rania Amalia Achsanty
Sumber: Tribunnews.com
To The Point
Konflik Makin Panas! Pakistan Luncurkan Serangan Siber Besar-besaran ke India, 50 Orang jadi Korban
4 hari lalu
To The Point
Miliarder Inggris Berusia 78 Tahun Cari Jodoh Lewat Tinder, Kisah Sir Benjamin Julian Alfred Viral
4 hari lalu
To The Point
Petinju Inggris yang Berlibur di Bali Ditangkap Polisi setelah Lakukan Pemukulan terhadap Warga
4 hari lalu
To The Point
Prabowo Beri Tugas Danantara Biayai Program 3 Juta Rumah per Tahun, Kapan akan Terealisasi?
4 hari lalu
To The Point
Mahasiswi ITB Pembuat Meme Prabowo-Jokowi Berakhir Jadi Tersangka, Amnesty Internasional Buka Suara
4 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.