TRIBUNNEWS UPDATE
Baru Mulai, Kubu Ganjar-Mahfud Langsung Banyak Mohon ke Hakim MK saat Sidang Sengketa Pilpres 2024
TRIBUN-VIDEO.COM - Ganjar Pranowo-Mahfud MD menghadiri sidang sengketa hasil Pilpres 2024 di Mahkamah Konstitusi pada Rabu (27/3).
Persidangan baru dimulai, kubu Ganjar-Mahfud melakukan banyak negosiasi dengan Hakim MK.
Adapun permintaan itu di antaranya meminta kuota waktu 90 menit untuk tim kuasa hukum membacakan permohonan PHPU.
Baca: Pidato Ganjar Pranowo dalam Sidang Gugatan Sengketa Pemilu: Kami Menggugat untuk Menjaga Kewarasan
Baca: TAMBAH Berkas Bukti Gugatan Sengketa Pilpres, Kubu Ganjar Mahfud Bawa 15 Boks Kontainer ke MK
Kemudian, tim GAMA meminta agar 3 anak muda membacakan permohonan PHPU.
Hakim MK Suhartoyo tidak mengabulkan permohonan tersebut. (Tribun-Video.com)
Baca juga berita terkait di sini
# TRIBUNNEWS UPDATE # Ganjar # Mahfud # Hakim MK # Mahkamah Konstitusi # sengketa
Reporter: Maria Nanda Ayu Saputri
Video Production: Muhammad Ulung Dzikrillah
Sumber: Tribun Video
Tribunnews Update
Rangkuman Konflik Timur Tengah: Bandara Israel Sepi seusai Dibom Houthi, Jet IDF Bombardir Sanaa
4 hari lalu
Tribunnews Update
Setelah Sebut Kampungan, Luhut Kecam Pihak yang Minta Gibran Dicopot: Jangan Tinggal di Indonesia
4 hari lalu
Tribunnews Update
Jejak Digital Roy Suryo, Dulu Akui Sering Minta Nasihat Jokowi karena Sudah Dianggap Kakak Sendiri
4 hari lalu
Tribunnews Update
Di Tengah Konflik Amerika Serikat vs Houthi, China Gelar Latihan Militer Perdana dengan Mesir
4 hari lalu
Tribunnews Update
Balas Dendam Dimulai, Jet Tempur Israel Bombadir Bandara Sanaa yang Dikuasai Houthi Yaman
4 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.