Rabu, 14 Mei 2025

Live Update

Jalan Raya di Kampung Sanoba Bawah, Nabire Butuh Perhatian Serius, Ada Banyak Lubang dan Rusak Parah

Rabu, 27 Maret 2024 13:33 WIB
Tribun Papua

Laporan wartawan Tribun Papua-Calvin Eluis Erari

TRIBUN-VIDEO.COM- Jalan raya di Kampung Sanoba Bawah, Kabupaten Nabire, Papua Tengah, membutuhkan perhatian serius, karena sudah rusak dan hancur parah

Seperti diketahui, jejeran lubang yang ada di jalan ini pun sangat banyak.

Baca: Sosok Rio Nur Keponakan Jokowi, Crazy Rich Karanganyar Aspal Jalan Rusak Pakai Uang Pribadi

Baca: Akses Jalan Rusak, Seorang Ibu Hamil di Bandung Terpaksa Melahirkan di Truk Pengangkut Teh

Selain itu, menurut informasi yang dihimpun dari warga setempat, jalan ini rusak sudah sangat lama.

Kemudian, dengan kondisi tersebut, sering terjadi kecelakaan. (*)

Host: Adilla Risna
Vp: Latif

# jalan raya # Nabire # jalan berlubang # jalan rusak

Editor: Ramadhan Aji Prakoso
Reporter: Adila Ulfa Muna Risna
Video Production: Latif Ghufron Aula
Sumber: Tribun Papua

Tags
   #jalan raya   #Nabire   #jalan berlubang   #jalan rusak

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved