TRIBUNNEWS UPDATE
Ucapkan Selamat ke Prabowo-Gibran, Surya Paloh Buka Suara soal Potensi Nasdem Gabung ke Pemerintahan
TRIBUN-VIDEO.COM - Ketua Partai Nasdem Surya Paloh buka suara soal potensi partainya untuk bergabung ke Koalisi Prabowo-Gibran.
Hal tersebut disampaikan seusai KPU mengumumkan hasil rekapitulasi Pemilu 2024 pada Rabu (21/3/2024) di NasDem Tower.
Baca: Surya Paloh Terima Hasil Pilpres, AMIN Ngotot Gugat, Anies Ungkap Alasan Beda Sikap dengan NasDem
Baca: Surya Paloh Berbesar Hati Terima Hasil Pemilu 2024, Beda Sikap dengan Anies-Cak Imin
Surya Paloh mengatakan jika bergabung ke koalisi bukan menjadi prioritas.
Menurutnya, dia berharap pemilu ini dapat menghasilakan pemerintah yang lebih hebat dan kuat. (*)
# Surya Paloh # Prabowo-Gibran # Pemilu 2024
Reporter: sara dita
Video Production: Muhammad Adnan Hidayat
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Bertemu Prabowo, Gerindra Jawab Isu Reshuffle Kabinet setelah Hasan Nasbi Mundur dari Kepala PCO
Rabu, 30 April 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Surya Paloh Tak Setuju Gibran Dicopot dari Jabatan Wapres, Sebut Tak Ada Skandal: Kurang Tepat
Selasa, 29 April 2025
Nasional
Surya Paloh Tolak Pemakzulan Gibran! Tak Pantas Dicopot dari Wapres, Tak Ada Skandal untuk Dituntut
Senin, 28 April 2025
TO THE POINT
Surya Paloh hingga Ganjar Pranowo Berikan Respons Usulan Pemakzulan Gibran Sebagai Wakil Presiden
Senin, 28 April 2025
Terkini Nasional
Surya Paloh Bela Gibran! Ungkap Sayangkan Desakan Pemakzulan Wapres: Harusnya Bisa Lebih Bijaksana
Minggu, 27 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.