Rabu, 14 Mei 2025

Pilpres 2024

Kepanasan saat Ikuti Kampanye Akbar Prabowo-Gibran di GBK, Sejumlah Massa Cari Air Minum

Kamis, 15 Februari 2024 12:24 WIB
Tribun Video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Kampanye akbar Prabowo-Gibran baru saja digelar di Stadion Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta, Sabtu (10/2/2024).

Dalam kegiatan ini sejumlah politisi tampak hadir, seperti para ketua umum partai pengusung, kemudian Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Wiranto, serta para jajaran elit politik.

Kampanye pamungkas Prabowo-Gibran ini juga turut dimeriahkan oleh para musisi kenamaan seperti Dewa 19, NTRL, dan para artis.

Dalam orasinya, Prabowo menyinggung pihak-pihak yang tak setuju dengan program makan gratis.

Kegiatan ini sempat diwarnai insiden sejumlah pendukung yang pingsan karena kelelahan dan kepanasan.

(TribunVideo.com)

#prabowosubianto #gibranrakabumingraka #kampanye #kampanyeakbar

Editor: Restu Riyawan
Reporter: Fransisca Krisdianutami Mawaski
Video Production: Okwida Kris Imawan Indra Cahaya
Sumber: Tribun Video

Tags
   #Prabowo   #Gibran   #GBK

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved