TRIBUNNEWS UPDATE
Jawab Prabowo Tentang Persoalan Kaum Minoritas, Anies Pamerkan Jumlah Pemberian Izin Tempat Ibadah
TRIBUN-VIDEO.COM - Capres Anies Baswedan memamerkan prestasinya terkait kaum minoritas selama menjadi Gubernur DKI Jakarta.
Hal ini menjawab pertanyaan capres nomor urut dua, Prabowo Subianto soal penanganan diskriminasi di tengah masyarakat.
Baca: Prabowo Dikeroyok Anies & Ganjar soal Konflik di Papua yang Sarat dengan Campur Tangan Asing
Baca: Jawab Prabowo Tentang Persoalan Kaum Minoritas, Anies Pamerkan Jumlah Pemberian Izin Tempat Ibadah
Anies lantas mengklaim bahwa sepanjang sejarah kepemimpinan di Jakarta, dirinya yang paling banyak memberikan izin tempat ibadah bagi seluruh agama
(TribunVideo.com/Fransisca Mawaski)
# Anies Baswedan # Gubernur DKI Jakarta # Prabowo Subianto
Reporter: Fransisca Krisdianutami Mawaski
Video Production: Aprilia Saraswati
Sumber: Tribunnews.com
Tribunnews Update
Ngadu ke Prabowo, Wamenaker Tantang Jenderal yang Diduga Bekingi Pelecehan Eks Rektor Univ Pancasila
6 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Purnawirawan TNI yang Desak Pencopotan Gibran Disebut Pecundang, Silfester: Mereka Kalah Pilpres
6 hari lalu
Terkini Nasional
Momen Prabowo Subianto Peluk Anak Down Syndrom saat Kunjungan dengan Bill Gates
6 hari lalu
Tribunnews Update
Purnawirawan TNI-Polri Tegaskan Dukung Pemerintahan Prabowo: Percayalah Bapak Tidak Sendirian
7 hari lalu
Tribunnews Update
Prabowo Duduk Semeja dengan Try Sutrisno, Ray Rangkuti: Masih 50-50 soal Pemakzulan Gibran
7 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.