LIVE UPDATE
Buruh di Banten Akui Kecewa UMP 2024 Tak Sesuai Rekomendasi Pemkab Kota, Harusnya Naik 19,9%
Laporan wartawan TribunBanten-Engkos Kosasih
TRIBUN-VIDEO.COM- Buruh di Provinsi Banten kecewa penetapan upah minimum kabupaten kota (UMK) tahun 2024 tak sesuai rekomendasi daerah.
Baca: UMK Bekasi 2024 Hanya Naik Rp 81 Ribu, Massa Aksi BBM: Pj Gubernur Tak Bijak, Kita Ambil Sikap
Diketahui, Pemerintah Kabupaten Kota di Provinsi Banten rata-rata merekomendasikan kenaikan UMK mulai dari 7,08 sampai 19,9 persen.
Baca: Aliansi Rakyat Papua Gelar Aksi Demo, Deklarasikan Kemerdekaan West Papua, Tegaskan Lepas dari NKRI
Namun besaran UMK yang ditetapakan oleh Pj Gubernur Banten, Al Muktabar jauh dari angka tersebut. (*)
# demo buruh # Banten # UMP 2024
Reporter: Adila Ulfa Muna Risna
Video Production: Rania Amalia Achsanty
Sumber: Tribun Video
Live Update
Puluhan Ribuan Buruh GSPMI Menuntut Aturan Kerja Kontrak Dihapus hingga Menghentikan Badai PHK
Jumat, 2 Mei 2025
Tribun Video Update
Anaknya Dituduh Rusak Fasilitas Sekolah, Ibu di Lebak Banten Ganti Kursi dan Meja Rp 400 Ribu
Rabu, 30 April 2025
Terkini Daerah
Viral Aksi Kepsek Ngeyel Ditegur Bupati seusai Minta Ortu Siswa Ganti Rugi Meja Rusak di Kelas
Rabu, 30 April 2025
Nasional
PENGAKUAN JANGGAL Mulyana, Mutilasi Pacar Karena Hamil, Tetapi Tak Ada Bukti
Kamis, 24 April 2025
Regional
17 Warga Lebak Dipolisikan Pengusaha Galian soal Tanah Ilegal, Tunggu Hasil Pemeriksaan Polda Banten
Rabu, 23 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.