LIVE UPDATE
Kasus Hilangnya Vespa Justin Bieber di Klaten Akhirnya Temui Titik Terang, Ini Lokasi Penemuannya
TRIBUN-VIDEO.COM - Kasus pencurian Vespa Edisi Justin Bieber milik anak Kades Pepe, Kecamatan Ngawen, Klaten menemukan titik terang.
Keberadaan vespa tersebut sudah ditemukan setelah 13 hari pencarian kepolisian.
Sepeda motor tersebut diketahui hilang di depo pasir Dukuh Kwaon, Desa Jemawan, Kecamatan Jatinom, Kabupaten Klaten pada Kamis (29/6/2023).
Kasi Humas Polres Klaten, Iptu Abdillah membenarkan pihak kepolisian telah menemukan kendaraan yang hilang dicuri tersebut. (*)
Baca: Toko Grosir di Kota Malang Dibobol Maling, Ribuan Bungkus Rokok Digondol hingga Rugi Rp 96 Juta
Baca: Eks Karyawan J&T Diamankan Unit Jatanras Sat Reskrim Nunukan, Curi Uang Rp 46 Juta
# curanmor # Klaten # Justin Bieber # Vespa
Videografer: Restu Riyawan
Video Production: yohanes anton kurniawan
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Nenek Dianiaya seusai Curi Bawang 5 Kg di Pasar Mangu Boyolali, Mengaku Terjerat Utang
1 hari lalu
Local Experience
Jadi Lokasi Syuting Film "Pabrik Gula", Inilah Sejarah PG Gondang Winangoen di Klaten
5 hari lalu
Local Experience
Fakta Seputar PG Gondang Winangoen di Klaten yang Jadi Lokasi Pembuatan Film "Pabrik Gula"
5 hari lalu
Live Update
Menteri Desa Diminta Meminta Memperjelas Status Kepegawaian Persatuan Perangkat Desa Indonesia
Jumat, 2 Mei 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.