Konflik Rusia vs Ukraina
Putin Lakukan Percakapan dengan Raja Bahrain Hamad bin Isa Al Khalifa, Ucapkan Selamat Idul Adha!
TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Rusia Vladimir Putin melakukan percakapan telepon dengan Raja Bahrain Hamad bin Isa Al Khalifa atas inisiatif pihak Bahrain.
Tak lupa, Putin juga mengucapkan selamat kepada Hamad bin Isa Al Khalifa dan rakyat Bahrain pada hari raya Idul Adha.
Diketahui, Raja Bahrain memulai dengan menekankan bahwa kedua negara berbagi hubungan persahabatan.
Serta, menyuarakan dukungannya atas langkah-langkah yang diambil oleh kepemimpinan Rusia.
Tujuannya, untuk memastikan supremasi hukum dan stabilitas di negara tersebut.
Kedua pemimpin juga membahas beberapa topik hangat.
Terkait pengembangan kerja sama yang saling menguntungkan antara Rusia dan Bahrain.
Tak lupa, Putin juga mengucapkan selamat hari raya Idul Adha kepada Hamad bin Isa Al Khalifa dan rakyat Bahrain.
Itu memberikan arti bahwa, kedua pemimpin tersebut sepakat untuk menjaga hubungan mereka tetap dijalan yang benar.
(Tribun-Video.com)
#vladimirputin #putin #rajabahrain #iduladha1444h
#beritaterbaru #beritaterkini #beritaviral #live #breakingnews #politik
Reporter: Yessy Arisanti Wienata
Video Production: Fegi Sahita
Sumber: Tribunnews.com
Live Tribunnews Update
LIVE: Sosok Mantan Marinir Gabung Militer Rusia, Ternyata Pecatan TNI AL Pernah Terlibat Pidana
4 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Heboh Eks Marinir RI Ikut Operasi Khusus Militer Rusia, Satria Ternyata Sudah Dipecat dari TNI AL
4 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
India Pakai Sistem Pencegat Rudal Milik Rusia S-400, Diklaim Bisa Capai Target Jarak 400 Km
5 hari lalu
Konflik Ukraina vs Rusia
Ukraina Rugi Besar seusai Balas Serangan Rusia: 2 HIMARS, 5 Rudal Neptune, dan 500 Drone Dilumpuhkan
5 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.