Rabu, 14 Mei 2025

LIVE UPDATE TRAVEL

Wisata Alam Way Mios Lampung, Jernihnya Air Sungai Cocok Buat Lepas Penat dari Suasana Kota

Selasa, 23 Mei 2023 18:14 WIB
Tribun Video

TRIBUN-VIDEO.COM - Bila senang dengan wisata alam yang asri dan menyegarkan, anda bisa berkunjung ke Way Mios.

Wisata ini berlokasi di Desa Gunung Batu, Kecamatan Gedung Tataan, Kabupaten Pesawaran.

Wisata Way Mios menawarkan pemandian sungai jernih yang mengalir dari pegunungan, serta suasana lingkungan yang masih alami.

(*)

Simak berita terkait lainnya di sini.

# Pesawaran # wisata alam # Way Mios

Editor: Fitriana SekarAyu
Reporter: sara dita
Videografer: Fitriana SekarAyu
Video Production: Ika Vidya Lestari
Sumber: Tribun Video

Tags
   #Way Mios   #wisata alam   #Pesawaran

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved