Terkini Daerah
Suasana Kehadiran Ganjar Pranowo dan Nasaruddin Umar di Halal Bihalal Manado, Diserbu Masyarakat
TRIBUN-VIDEO.COM - Calon Presiden Republik Indonesia Ganjar Pranowo menghadiri kegiatan halal BI halal yang dilaksanakan Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) di Lapangan Sparta Tikala Kota Manado, Kamis (18/5/2023).
Ganjar Pranowo langsung diserbu oleh masyarakat saat turun dari kendaraan.
Baca: Capres PDIP Ganjar Pranowo Podcast di Kantor Tribun Manado, Mirip Jejak Jokowi di Tahun 2014
Baca: Ditanya soal Nasaruddin Umar, Ganjar Pranowo Singgung Maruf Amin: Tingkat Keulamaannya Sama
Mereka berebutan untuk berfoto dan ingin memberikan salam.
Ada juga anak-anak yang meminta diberikan sepeda.(*)
# Ganjar Pranowo # calon presiden # Halal Bi Halal # Sulawesi Utara
Reporter: Mei Sada Sirait
Video Production: yohanes anton kurniawan
Sumber: Tribunnews.com
TRIBUNNEWS UPDATE
Alasan PPAD Bikin Acara Halal Bihalal Bareng Prabowo seusai Forum Purn TNI Desak Copot Wapres Gibran
7 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Anggota DPR Gus Alam Meninggal Usai Kecelakaan, Ganjar hingga Taj Yasin Melayat di Rumah Duka
7 hari lalu
Terkini Nasional
Purnawirawan TNI Desak Gibran Dicopot sebagai Wapres, Ganjar Pranowo Heran & Singgung Konstitusi
Selasa, 29 April 2025
Nasional
Ganjar Heran Purnawirawan TNI Minta Prabowo Copot Gibran dari Jabatan Wapres, Singgung Konstitusi
Senin, 28 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.