Viral di Media Sosial
Bosan Jadi Orang Kaya, Wanita di China Ini Pilih Kerja Jadi Tukang Cuci Piring
TRIBUN-VIDEO.COM - Bosan jadi orang kaya, seoang wanita di China ini pilih kerja jadi tukang cuci piring.
Melansir dari World of Buzz, sosoknya menjadi viral usai terlihat keluar dari mobil mewah berharga miliaran.
Meski mendapat gaji yang tak sebanding dengan harga mobilnya, ia pun tetap rajin masuk bekerja.
Wanita tersebut mengaku merasa bosan di rumah karena tak ada pekejaan.
Mulanya sang putri tak setuju dengan pekerjaan ibunya sebagai tukang cuci piring.
Namun pada akhirnya ia pun luluh, dan memutuskan untuk mengantar jemput sang ibu setiap hari. (*)
Baca: Viral Pesona Evi, Gadis Bermata Biru dari Jabar, Warisan dari Nenek Buyut, Jadi Buruan Fotografer
Baca: Pengacara Kondang Hotman Paris Beri Pesan ke Bima setelah TikTok Kritik Pemerintah di Lampung Viral
Reporter: Kartika Adi Maharani
Video Production: Bayu Pratama
Sumber: Tribunnews.com
TRIBUNNEWS UPDATE
Dampak Perang India-Pakistan: Saham Perusahaan Jet Tempur China J-10C Meroket, Rafale Prancis Anjlok
16 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
China Melunak Setop Boikot Pesawat Boeing Usai Perang Dagang dengan Amerika Serikat Memanas
16 jam lalu
Tribunnews Update
Rangkuman Perang India-Pakistan: New Delhi Digempur Rudal Buatan China, India Murka kepada Trump
18 jam lalu
Tribunnews Update
Pesawat Kargo Y-20 China Dikirim ke Pakistan, Berisi Amunisi Militer Lawan India, Ini Kata Tiongkok
18 jam lalu
TRIBUN VIDEO UPDATE
China-Pakistan Beraksi! Tiongkok Kirim Drone Canggih & Amunisi Terbesar Gempur Markas Militer India
1 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.