Rabu, 14 Mei 2025

HOT TOPIC

Dubai Segera Buka Hotel Tertinggi di Dunia, Ada 82 Lantai dengan Ketinggian 365 Meter & 1.042 Kamar

Minggu, 9 April 2023 02:56 WIB
Sumber Lain

TRIBUN-VIDEO.COM - Dubai akan segera buka hotel tertinggi di dunia.

Hotel itu rencananya akan dibuka pada kuartal pertama 2024.

Dikutip dari The National News pada Sabtu (8/4), hotel itu punya 82 lantai.

Baca: Seorang Ibu Melahirkan Diatas Langit Pada Perjalanan Jarak Jauh Ketika Sedang Menuju Dubai

Total ketinggiannya mencapai 365 meter.

Rencananya, Hotel Ciel itu akan punya 1042 kamar.

Termasuk dengan 150 kamar suite.

Baca: Penghuni Burj Khalifa Punya Zona Puasa Berbeda dengan Penduduk Dubai, Kok Bisa? Ini Penjelasannya

Hotel itu menawarkan panorama cakrawala Dubai.

Selain itu pengunjung juga bisa melihat Palm Jumeirah dan Teluk Arab.

Nantinya hotel itu juga dirancang punya atrium interior yang tinggi.

Atrium interior itu akan dibuat setinggi 300 meter.

Dalam atrium itu menawarkan teras lanskap secara vertikal.

Atrium itu juga akan dibuat berventilasi alami.

Desain unik dan fasilitas mewah akan melengkapi hotel itu. (Tribun-Video.com)

# Hotel # Tertinggi # Dubai # kamar

Baca berita lainnya terkait Hotel

Reporter: Umi Wakhidah
Video Production: Dedhi Ajib Ramadhani
Sumber: Sumber Lain

Tags
   #Hotel   #Tertinggi   #Dubai   #kamar

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved