Kabar Selebriti
Sempat Dilaporkan Sahabat Polisi soal Konten Prank KDRT, Baim Wong Kini Asyik Nonton Tinju Bareng
TRIBUN-VIDEO.COM - Aktor Baim Wong terlihat mendatangi acara Jakarta Boxing Open yang digelar Sahabat Polisi, di GOR Bulungan, Jakarta Selatan.
Kehadiran Baim Wong dalam acara tersebut pun menjadi tanda tanya besar bagi awak media.
Pasalnya, sebelumnya, suami Paula Verhoeven itu dilaporkan oleh Sahabat Polisi terkait konten prank laporan KDRT.
Baca: Tio Pakusadewo Rupanya Pernah Dibiayai Baim Wong Umrah agar Bertaubat
Baca: LIVE: Venna Melinda Pernah Kurung Fery Irawan Seharian hingga Baim Wong Diisukan Jadi Tersangka
Baim Wong tampak asyik menyaksikan pertandingan tinju itu ditemani oleh ketua Sahabat Polisi, Fonda Tangguh.
Ayah dua anak itu pun memastikan bahwa kedatangannya hanya memenuhi undangan saja.
Hal itu dilakukannya untuk menjaga silaturahim bersama Sahabat Polisi.
(Tribun-Video.com/Iraka)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Sempat Dilaporkan karena Kasus Konten Prank KDRT, Baim Wong Asyik Nonton Tinju sama Sahabat Polisi
# Prank # KDRT # Baim Wong # Sahabat Polisi
Reporter: Isti Ira Kartika Sari
Video Production: Reka Alfa Dwi Putri
Sumber: Tribunnews.com
Selebritis
Kuasa Hukum Baim Wong Beri Pesan ke Komnas Perempuan, Singgung Laporan dari Paula Verhoeven
4 hari lalu
SHOPPING LIVE UPDATE
Pesona Paula Verhoeven Usai Cerai dari Baim Wong, Dipuji Makin Cantik saat Kumpul Bareng Geng Cendol
7 hari lalu
Selebritis
Paula Bawa Bukti Rekaman CCTV, Adukan Dugaan KDRT Baim Wong yang Sudah Dikaji oleh Ahli Forensik
Rabu, 30 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.