Rabu, 14 Mei 2025

ON CAM EVERYNIGHT

Cerita Kakak Beradik Mischka & Devon Raih Ratusan Medali Internasional Olimpiade Matematika & Sains

Selasa, 3 Januari 2023 14:51 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Bagi sebagian pelajar, matematika adalah mata pelajaran yang paling ditakuti di sekolah.

Namun, hal itu tidak berlaku bagi Mischka Aoki dan Devon Kei.

Baca: Prediksi Piala Dunia 2022 Versi Ahli Matematika Oxford University, Timnas Brasil Juaranya

Kakak beradik ini justru "jatuh cinta" dengan matematika.

Keduanya mulai mengikuti berbagai olimpiade sejak duduk di bangku kelas 3 SD.

Baca: SMA N 6 Surabaya Kedatangan Jerome Polin dan Ajak Para Siswa Belajar Matematika

Kini prestasinya semakin membanggakan setelah berhasil meraih ratusan medali internasional olimpiade matematika dan sains.

Menariknya, Misckha dan Devon tidak pernah mengikuti les/bimbel apapun.

Penasaran bagaimana cara mereka belajar dan bagaimana kesehariannya?

Saksikan cerita selengkapnya hanya di On Cam Everynight nanti malam!

Baca berita terkait lainnya di sini 

#beritaterbaru #beritaterkini #beritaviral #live #breakingnews

Editor: Tim Kreatif Tribun-video.com
Reporter: Agung Tri Laksono
Video Production: Raka Aditya Putra Tama
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved