Nasional
Bisnis Jasa Unik Suruh Kami Solo: Diminta Kuburkan Kucing, Menunggu Pasien hingga Temani Kondangan
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Tribunners, pernah enggak sih kepikiran ada orang yang mau disuruh apapun, mulai dari menguburkan kucing, belanja bulanan, menunggu orang sakit di rumah sakit hingga menemani kondangan?
Empat anak muda di Solo, Jawa Tengah ini mewujudkannya lewat jasa Suruh Kami.
Mereka rela untuk dimintai tolong pagi-pagi buta hingga tengah malam demi pelanggan.
Penasaran enggak sih kisah di balik Suruh Kami Solo, dan bagaimana cerita mengesankan mereka?
Simak wawancara lengkapnya hanya di On Cam Everynight di YouTube Tribunnews!
Program: ONCAM EVERYNIGHT
Host: Sisca Mawaski
Editor: Irvan Nur Prasetyo
Reporter: Fransisca Krisdianutami Mawaski
Video Production: Irvan Nur Prasetyo
Sumber: Tribunnews.com
ON CAM EVERYNIGHT
Lurik Prasojo Debut di Paris City Fashion Week 2025, Kenalkan Lurik Tradisional & Modern ke Global
4 hari lalu
Nasional
Rilis MV Lagu 'Curi Pandang', Grup Band Anak-anak Snowball Ajak Fokus Belajar Dibanding Pacaran
Selasa, 22 April 2025
ON CAM EVERYNIGHT
Fuji 'Kunci Hoki' Wira Laga Bae? Kreator Pengubah Barang Murah Jadi Produk Estetik Bernilai Tinggi
Jumat, 11 April 2025
Nasional
Gowes dari Malang ke Makkah untuk Haji, Habibie Alami Kejadian Tak Mengenakkan saat Lewati India
Selasa, 18 Maret 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.