Minggu, 11 Mei 2025

LIVE UPDATE TRAVEL

Pemkab Tana Toraja Gelar Pesona Kopi Toraja, UMKM dari 19 Kecamatan Turut Memeriahkan

Kamis, 29 Desember 2022 19:31 WIB
Tribun Video

TRIBUN-VIDEO.COM - Tribunners, dalam rangka Lovely Desember, Pemkab Tana Toraja menggelar pesona Kopi Toraja.

Dalam acara ini, UMKM dari 19 kecamatan di Tana Toraja mengelola kopi dari sangrai/rosting hingga pengepakan (packing).

Pasalnya acara yang diselenggarakan selama dua hari ini dari tanggal 28-29 Desember ini digelar untuk mencari olahan kopi terbaik.

Acara yang berlangsung di Artcenter, Pasar Seni ini para peserta menampilkan ciri khasnya pada masing-masing kopinya.

Meski sama-sama kopi toraja, namun ternyata ada beberapa faktor yang membedakan kopi di masing-masing UMKM dari berbagai kecamatan ini.

Mulai dari letak ketinggian hingga kelembaban di masing-masing kecamatan.(*)

Reporter: Ariska Nur Choirina
Sumber: Tribun Video

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved