Terkini Nasional
Besok Ferdy Sambo Diperiksa Pakai Lie Detector, Hari Ini Diperiksa Kasus Obstruction of Justice
TRIBUN-VIDEO.COM, JAKARTA - Dari lima tersangka kasus tewasnya Brigadir J, hanya Ferdy Sambo yang belum menjalani pemeriksaan lie detector.
Bharada E, Brigadir RR, Kuat Maruf sudah lebih dulu diperiksa pakai lie detector hasilnya mereka bicara jujur.
Sementara Putri Candrawathi dan saksi Susi yang adalah Asisten Rumah Tangganya (ART) baru jalani pemeriksaan lie detector pada Selasa (6/9/2022).
Ferdy Sambo awalnya diagendakan diperiksa pakai lie detector pada Selasa (6/9/2022).
Namun rencana itu batal karena Ferdy Sambo bakal diperiksa dalam kasus Obstruction of Justice.
(*)
Video Production: Muh Rosikhuddin
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Hari Ini Diperiksa Kasus Obstruction of Justice, Besok Ferdy Sambo Diperiksa Pakai Lie Detector
# BrigadirJ
# Polisi
# Polri
# Brimob
# BharadaE
# FerdySambo
# BuktiKuat
# KomnasHAM
# AutopsiUlang
# Tersangka
# Rekonstruksi
# LieDetector
# PutriCandrawathi
Video Production: Muh Rosikhuddin
Sumber: Tribunnews.com
TRIBUNNEWS UPDATE
Jan Hwa Diana Bos Sentoso yang Tahan Ijazah Karyawan Resmi Ditetapkan Jadi Tersangka Perusakan Mobil
4 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.