HUT Ke-77 RI
Tiga Sosok Petugas Pengibar Bendera Merah Putih Pertama Kali pada 17 Agustus 1945
TRIBUN-VIDEO.COM - Upacara peringatan kemerdekaan RI pada 17 Agustus selalu menghadirkan pengibar bendera merah putih.
Baca: Pengibaran Bendera Merah Putih Sepanjang 400 Meter akan Dilakukan di Puncak Penanggungan
Bendera merah putih dikibarkan oleh tiga orang petugas yang bertugas sebagai pembawa bendera, pembentang bendera, dan pengerek tali di tiang bendera.
Baca: Penampakan Tugu Pengibaran Merah Putih Pertama di Indonesia Timur, Terjadi 1 Tahun Seusai Proklamasi
Lalu siapa sosok yang mengibarkan bendera merah putih pertama kali pada Hari Proklamasi Kemeredekaan 17 Agustus 1945?
Dilansir Kompas.com, ketiganya adalah Latief Hendraningrat, Suhud Sastro Kusumo, dan Surastri Kusumo (SK) Trimurti. (*)
Artikel ini telah tayang di Tribun-Papua.com dengan judul Siapa 3 Petugas Pengibar Bendera Merah Putih Pertama Kali pada 17 Agustus 1945? Ini Sosok Mereka
# Tim Pengibar Bendera # Bendera Merah Putih # 17 Agustus 1945 #
Sumber: Tribun Papua
Local Experience
Mengenal Sosok Ibu Sud, Pencipta Lagu Bendera Merah Putih dan Pengawal JF Kramer
Jumat, 1 November 2024
Live Update
Bendera Merah Putih 1.000 Meter Dibentangkan di Jalan Lawu Karanganyar saat Peringatan Sumpah Pemuda
Selasa, 29 Oktober 2024
TRIBUNNEWS UPDATE
Terekam Momen Prabowo Tarik Tangan Gibran, Disuruh Duduk lalu Tertawa Bersama saat Parade Senja
Sabtu, 26 Oktober 2024
Local Experience
Peran Fatmawati dalam Kemerdekaan Republik Indonesia, Menjahit Bendera Merah Putih
Kamis, 17 Oktober 2024
Live Update
Dies Natalis ke-59, 3.500 Mahasiswa UNILA Kirab Bendera Merah Putih 2,5 Km, Kenakan Atribut Nasional
Jumat, 20 September 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.