Rabu, 14 Mei 2025

HUT ke-77 RI

HUT ke 77 RI: Kebun Raya Bogor yang Menyimpan Banyak Sejarah yang Lekat dengan Belanda

Jumat, 5 Agustus 2022 14:35 WIB
Tribunnews Bogor

TRIBUN-VIDEO.COM - Di Kebun Raya Bogor menyimpan banyak sejarah yang lekat dengan Belanda.

Kebun Raya Bogor terbentuk saat Belanda mengalami kesusahan usai peperangan di Eropa.

Kerajaan Belanda mengirimkan para ahli melakukan riset tanaman untuk pengobatan.

Baca: Mengenang Jasa Pejuang Kemerdekaan di Tempat Wisata Bersejarah, Museum Perjuangan Bogor

Kemudian tumbuhan-tumbuhan tersebut ditanam di sekitar halaman Istana Bogor menjadi sebuah kebun kecil yang cantik bergaya Inggris Klasik.

Hingga pada akhirnya kebun botani didirikan tahun 1817 agar lebih berguna untuk masyarakat luas dengan nama Lands Plantentuin te Buitenzorg.

Jika pada awalnya Kebun Raya Bogor digunakan sebagai kebun tanaman obat, lambat laun berkembang menjadi tempat penelitian di bidang botani.

Baca: Mengulik 5 Fakta Penting di Balik Proklamasi yang Tidak Pernah Tercatat di Buku Sejarah

(*)

Artikel ini telah tayang di TribunnewsBogor.com dengan judul 5 Tempat Bersejarah di Bogor, Kental dengan Kemerdekaan dan Bangsa Belanda

# Kebun Raya Bogor # Belanda # Eropa # sejarah # Belanda

Baca berita terkait di sini.

Editor: Erwin Joko Prasetyo
Video Production: ahmadshalsamalkhaponda
Sumber: Tribunnews Bogor

Tags
   #Kebun Raya Bogor   #Belanda   #Eropa   #sejarah

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved