LIVE UPDATE
Hambali Peragakan Detik-detik Pembunuhan Pemandu Karaoke di Belitung, Polisi Yakin Direncanakan
TRIBUN-VIDEO.COM - Satreskrim Polres Belitung menggelar rekontruksi atau reka adegan atas kejadian pembunuhan wanita pemandu lagu di Kafe Suka Hati .
Tersangka Rahman Dahiri alias Hambali (34) dihadirkan langsung untuk memeragakan 21 adegan bersama saksi.
Rekonstruksi disaksikan Kasat Reskrim Polres Belitung Iptu Edi Purwanto.
Kasi Pidum Kejari Belitung Benny Wijaya dan penasehat hukum dari LKBH Heri juga ada saat rekonstruksi berlangsung.(*)
# LIVE UPDATE # Polres Belitung # pembunuhan # pemandu lagu
Videografer: Cesar Aini Soekendro
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Rekonstruksi Kasus Pembunuhan TNI di Sentani, 40 Adegan Diperagakan Para Tersangka
4 hari lalu
Live Update
Live Update Siang: Penggerebekan Gudang Sianida Ilegal, Keberangkatan 123 CJH Bangkalan Tertunda
4 hari lalu
Live Tribunnews Update
LIVE: Kronologi Guru SD Tewas Bersimbah Darah di Kubu Raya, Dirampok & Ditikam Tetangga Disabilitas
5 hari lalu
Live Tribunnews Update
Tampang Remaja Disabilitas yang Habisi Nyawa Guru SD di Kubu Raya Usai Kepergok Rampok Rumah Korban
5 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.