TRIBUN TRAVEL UPDATE
Cocok Jadi Lokasi Camping hingga Hiking, Air Terjun Bawan Batu Kampung Merasa Tawarkan Sensasi Asri
TRIBUN-VIDEO.COM - Kabupaten Berau, boleh jadi terkenal dengan wisata baharinya.
Tak hanya itu, di sana juga terdapat banyak Kampung Wisata yang juga tidak kalah bagus untuk diketahui oleh masyarakat secara luas.
Satu diantaranya yakni Wisata Air Terjun Bawan Batu Kampung Merasa.
Baca: Jadi Primadona di Bangka Belitung, Pantai Tikus Emas Padat Dikunjungi Wisatawan Luar dan Dalam Kota
Baca: Habiskan Sisa Liburan Terakhir Sebelum Kembali Bertugas di Luar Kaltara, Wisata di KKMB Solusinya
Wisata air terjun ini sering kali dikunjungi oleh masyarakat yang hendak menginap, dan camping.
Tak hanya itu, aliran air yang tidak terlalu deras aman untuk menjadi tujuan wisata keluarga.
Di sana, pengunjung bisa melakukan banyak kegiatan mulai dari mandi hingga berfoto.
Selama libur, lokasi ini juga ramai dikunjungi.(*)
# camping # hiking # wisata # Air Terjun Bawan Batu Kampung Merasa # Berau
Video Production: Ignatius Agustha Kurniawan
Sumber: Tribun Video
Live Update
Dongkrak Perekonomian Masyarakat, Pantai Bletok Situbondo Hadirkan Wisata Kuliner UMKM Kala Senja
Senin, 5 Mei 2025
Live Update
Tak Seperti Dulu Objek Wisata Hutan Mangrove Tongke-tongke Kini Sepi Pengunjung Bahkan Terbengkalai
Senin, 5 Mei 2025
Regional
Ratusan Warga bersama Keluarga Padati Wisata Pantai Batumi Anak Mamuju Tengah di Akhir Pekan
Minggu, 4 Mei 2025
Live Update
Jasad WNA China yang Hilang di Pulau Kakaban Berau Akhirnya Ditemukan di Kedalaman 87 Meter
Minggu, 4 Mei 2025
Live Update
Dapur Warung di Wisata Noyo Gimbal Blora Dilanda Insiden Kebakaran, Pemilik Boncos hingga Rp50 Juta
Rabu, 30 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.