LIVE UPDATE
Pemkab Kayong Utara Adakan Vaksinasi Malam Hari saat Ramadan, Warga Bisa Datang setelah Tarawih
TRIBUN-VIDEO.COM - Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Kabupaten Kayong Utara mengadakan vaksinasi malam hari.
Kegiatan dilaksanakan di area Masjid Agung Oesman Al-Khair Kecamatan Sukadana, Kabupaten Kayong Utara, Kalbar.
Vaksinasi di malam hari dilakukan sebagai upaya percepatan vaksinasi di bulan Ramadan.
Baca: TRIBUNNEWS LIVE UPDATE SORE: SELASA 12 APRIL 2022
Vaksinasi tersebut, dimulai sejak tanggal 7 April 2022 lalu sampai dengan tanggal 15 April 2022 mendatang.
Mengenai hal tersebut, Pemerintah Daeah Kayong Utara dalam hal ini Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kayong Utara, Hilaria Yusnani menyampaikan tanggapannya atas pelaksanaan vaksinasi malam dibulan suci ramadhan ini.(*)
# LIVE UPDATE # vaksinasi # Ramadan # Kayong Utara # tarawih
Videografer: Radifan Setiawan
Video Production: Cesar Aini Soekendro
Sumber: Tribun Pontianak
TRIBUNNEWS UPDATE
Anak Gus Dur hingga Imparsial Menggugat UU TNI ke Mahkamah Konstitusi, Soroti Pelanggaran DPR
5 jam lalu
LIVE UPDATE
Sekda dan Kepala BPKPD Kompak Mundur dari Jabatan, Bupati Belitung Timur Beri Penjelasan
6 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.