Kesehatan
Bahaya, Duduk Terlalu Lama Dapat Picu Gangguan Pembuluh hingga Penyakit Jantung, Ini Penjelasannya
TRIBUN-VIDEO.COM - Duduk lama seringkali membuat otot kaki dan punggung semakin lemas.
Bahkan terkadang pekerjaan yang memaksa kita duduk terlama membuat lupa untuk melakukan aktivitas fisik.
Kondisi tersebut bila dilakukan dalam jangka panjang bisa memicu masalah kesehatan.
Baca: Bahaya Melakukan Olahraga Berlebihan Dapat Memicu Penyakit Kronis, Kenali Gejala Serangan Jantung
Duduk terlalu lama juga akan membuat energi kita sedikit untuk digunakan.
Tak hanya itu saja, namun sobat sehat tahu tidak bahwa terlalu banyak duduk dapat meningkatkan risiko kematian.
Baca: Mitof atau Fakta Sering Konsumsi Gorengan akan Tingkatkan Risiko Gangguan Jantung? Ini Jawabannya
Maka sebaiknya sobat sehat tidak duduk selama lebih dari delapan jam sehari tanpa aktivitas fisik.
Sebab terlalu banyak duduk bisa memicu berbagai masalah kesehatan, seperti:
- Gangguan pembuluh darah di area kaki
- Sakit punggung dan masalah tulang belakang
- Penyakit jantung
Terlalu banyak duduk akan berdampak pada tekanan darah hingga bisa mengubah fungsi normal pembuluh darah.
(Tribun-Video/ Kompas.com)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Waspadai, Ini Bahaya Jika Kamu Terlalu Lama Duduk"
# aktivitas fisik # penyakit jantung # duduk # Masalah Kesehatan # sakit punggung
Reporter: chalida husna
Video Production: Panji Yudantama
Sumber: Kompas.com
Terkini Daerah
Bobby Nasution Turun Tangan, Tanggung Biaya Siswa Medan yang Dihukum Duduk di Lantai
Rabu, 15 Januari 2025
Terkini Daerah
Pihak SD Ditegur Bobby Nasution gegara Kasus Guru yang Hukum Siswa Duduk di Kelas
Rabu, 15 Januari 2025
Nasional
Korban Oknum Guru Haryati Ada Lagi, 2 Siswa Dihukum Belajar di Lantai dan Tak Mau Sekolah
Selasa, 14 Januari 2025
Nasional
Kejanggalan CCTV Siswa yang Dihukum Duduk di Lantai, Ketua Yayasan: Oknum Guru Tak Menyuruh Korban
Selasa, 14 Januari 2025
viral
MENCAK-MENCAK, Anak Guru Viral Hukum Siswa di Lantai Labrak Orangtua Korban, Tak Terima Diviralkan
Senin, 13 Januari 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.