Kesehatan Gizi
Ketombe dan Rambut Basah Bisa Sebabkan Kerontokan Rambut
Tonton video lebih lengkap https://www.youtube.com/watch?v=DRYObAnjXhI&list=PLRUmxnvpvtsvtQb3d4GLl3CGv_6TgL_f0&index=2
TRIBUN-VIDEO.COM - Selain faktor stress, rambut rontok juga dapat disebabkan beberapa faktor.
Ketombe merupakan salah satu penyebab kerontokan rambut, karena ketombe biasanya disebabkan oleh jamur.
Menyisir rambut saat basah tidak semerta-merta menjadi penyebab kerontokan rambut.
Tergantung dari kondisi rambut itu sendiri, jika rambut dalam kondisi sehat, menyisir rambut saat basah bukan menjadi masalah.
Baca: Beberepa Penyebab Rambut Rontok, Salah Satunya karena Kurang Protein dan Nutrisi
Baca: Dampak Buruk Keseringan Masturbasi untuk Kesehatan Tubuh Pria, Rambut Rontok hingga Sulit Ereksi
Namun jika rambut sedang tidak sehat seperti terlalu banyak melalui proses styling, tidak dianjurkan untuk menyisir rambut saat basah, karena akan memperparah kerontokan.
Selain itu, gaya hidup yang tidak baik juga menjadi faktor kerontokan rambut.
Mengikat rambut dan menutup rambut saat basah juga dapat menyebabkan kerontokan rambut, sebab akan menyebabkan ketombe karena rambut menjadi lepek dan apek.
(*)
# ketombe # rambut basah # kerontokan rambut # Kesehatan Gizi # kesehatan rambut
Reporter: Dyah Ayu Ambarwati
Video Production: Dyah Ayu Ambarwati
Sumber: Tribun Video
Kabar Selebritis
Mahalini Kena Mental sampai Insecure karena Rambut Ketombean, Ini Sederet Perawatan yang Dilakukan
Selasa, 22 Agustus 2023
Kesehatan
Tips Merawat Rambut Berhijab agar Tak Ketombean yang Kerap Disepelekan, Kenali Jenisnya
Selasa, 18 April 2023
BERANDA
Bebas Bau dan Anti Lepek, Ini 3 Rekomendasi Produk Perawatan Rambut Andalan Cut Beby Tshabina
Senin, 3 April 2023
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.