Kamis, 15 Mei 2025

LIVE UPDATE

Varian Omicron Terdeteksi di Belitung, 8 Warga yang Terpapar Dinyatakan Sudah Sembuh setelah Isoman

Kamis, 3 Februari 2022 18:43 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Kasus Covid-19 Varian Omicron di Kabupaten Belitung bertambah pada Rabu (3/2/2022).

Kasus ini berasal dari sampel yang dikirim UPT RSUD dr. H.Marsidi Judono Rumah Sakit Rujukan Covid-19 ke Laboratorium Genomik Solidaritas Indonesia (GSI) di Jakarta dan dinyatakan positif Omicron.

Selain itu, semua pasien Omicron sudah dinyatakan sembuh setelah menjalani isolasi mandiri dan pengawasan dari tenaga kesehatan.(*)

# LIVE UPDATE # Omicron # Belitung # isoman # PT Genomik Solidaritas Indonesia (GSI) # tenaga kesehatan

Editor: Radifan Setiawan
Reporter: Mei Sada Sirait
Videografer: fajri digit sholikhawan
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved