Kamis, 15 Mei 2025

Terkini Nasional

Video Pencurian Batu Bara di Perairan Kaltim, 47 Kru ABK Ditangkap dan 31 Ton Diamankan TNI AL

Rabu, 19 Januari 2022 21:16 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Pangkalan TNI AL Balikpapan menggagalkan pencurian batu bara di daerah Muara Kembang, Samarinda Senin (17/1/2022) malam.

Sebanyak 47 anak buah kapal (ABK) dan delapan kapal motor (kelotok), serta 31 ton batu bara curian berhasil diamankan dalam patroli.

Baca: Tampang Baharudin Dalang Utama Pengeroyokan TNI di Waduk Pluit, Sosoknya Ternyata Penjaga Kapal

Danlanal Balikpapan, Kolonel Laut (p) Siswo Widodo memimpin langsung unsur yang melaksanakan operasi penyergapan tersebut.

Baca: Penumpang Kapal di Pelabuhan Laut Jayapura Terpantau Masih Minim Taat Protokol Kesehatan

Dalam patroli tersebut, mereka (pencuri) tertangkap sedang beraksi memindahkan batu bara dari tongkang ke kapal motor. (*)

(Tribun-Video.com)

Baca selengkapnya disini

# pencurian # batu bara # Kaltim # ABK (Anak Buah Kapal) # TNI AL # 

Editor: Wening Cahya Mahardika
Reporter: Tri Suhartini
Video Production: Okwida Kris Imawan Indra Cahaya
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved