Milenial Voice
Pengalaman Pahit Dewi Ivoni Merintis Usaha Jasa Foto Keliling di Tawangmangu
TRIBUN-VIDEO.COM - Dewi Ivoni mengaku ia memulai membuka jasa foto keliling tersebut bersama salah satu adik tingkatnya bersama Sherly.
Merintis usaha Fotografer Keliling berdua di Tawangmangu.
Namun hal tersebut tak berlangsung lama karena rekannya Sherly harus fokus pada magang kerja.
Semangat Dewi tak pernah surut, ia pun melanjutkan usaha tersebut seorang diri.
Dewi tak lupa untuk membicarakan secara baik-baik kepada sang ibunda bahwa akan memulai usaha foto kelilingnya tersebut.
"Bu saya setiap hari disini, terus jamnya begini, dan diberi izin sama orang tua, akhirnya setiap hari saya kesana," kata Dewi.
Dalam menjalankan usaha foto keliling Dewi tentu merasakan suka dan duka.
Baca: Fotografer Jalanan di Tawangmangu Bernama Dewi, Pernah diciduk Satpol PP saat Sedang Memotret
Baca: Dewi Ivoni Si Gadis Lulusan Pelayaran, Fotografer Rp 3.000 di Tawangmangu yang Viral di Tiktok
Dewi menceritakan kisah pahitnya kepada pemirsa Milenial Voice.
"Awalnya orang sana itu songong-songong, baru ditawarin gitu sudah gini (mengacungkan tangan tanda menolak)," ungkapnya.
"Keluargapun pasti nawar harga, nawarnya itu nggak karuan, tarif Rp 3.000, aku bawa kamera tapi masih ditawar jadi harga Rp 1.000 per foto," katanya.
Hingga akhirnya ia berinisiatif untuk mengunggah videonya ketika sedang memotret ke akun Tiktok miliknya.
Berkat video tersebut ramai, usahanya kini mulai diminati oleh banyak pengunjung.
Simak selengkapnya pada video di atas.
(Tribun-Video.com/Tia Kristiena)
Reporter: Dhea Andika Rizqi
Video Production: Tia Kristiena
Sumber: Tribun Video
Terkini Nasional
Tak Biasa! Postingan Jokowi Mendadak Diserbu Warganet usai Sowan ke Dosbingnya: Panen Dukungan Moral
7 menit lalu
Terkini Nasional
Jadi Ketum GRIB JAYA! Ini Sejarah Kedekatan Prabowo dengan Hercules, Ngaku "Setia" ke Presiden Ke-8
53 menit lalu
Terkini Nasional
[FULL] Pengakuan Agus Akamsi Garut saat Insiden Ledakan Amunisi: Cuma Bantu TNI Bukan Memulung Besi
1 jam lalu
Terkini Nasional
Dicap Kontroversial! 2 Kebijakan Dedi Mulyadi Disorot Media Asing, Profesor Singapura: Menggelikan
2 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.