Kamis, 15 Mei 2025

LIVE UPDATE

Pengendara Sepeda Motor Tertimbun Longsor di Jalan Trans Sulawesi, Nyawanya Berhasil Diselamatkan

Sabtu, 13 November 2021 16:37 WIB
Tribun Video

TRIBUN-VIDEO.COM - Satu unit sepeda motor sempat tertimbun longsor di Sangiang, Dusun Sumakuyu, Desa Onang, Kecamatan Tubo Sendana, Kabupaten Majene .

Seorang pengendara motor tertimpa tanah dari bukit yang jatuh tiba-tiba ketika ia melintas di wilayah Sangiang.

Beruntung, pengendara tersebut bisa diselamatkan oleh pekerja di lokasi.

Para pekerja yang menyelamatkan pengendara motor tersebut sedang beristirahat di lokasi kejadian lantaran hujan. (*)

Baca: Hujan Deras Guyur Sulbar, Longsor di Mamasa Buat Rumah Warga di Lingkungan Banggo Ambruk

Baca: Longsor, Banjir hingga Pohon Tumbang Landa Pasaman Barat dan Padang Pariaman

# LIVE UPDATE # sepeda motor # longsor # Jalan Trans Sulawesi # Majene

Editor: Panji Anggoro Putro
Reporter: Mei Sada Sirait
Videografer: Alfin Wahyu Yulianto
Video Production: Aditya Wisnu Wardana
Sumber: Tribun Video

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved