Kamis, 15 Mei 2025

Longsor, Banjir hingga Pohon Tumbang Landa Pasaman Barat dan Padang Pariaman

Jumat, 12 November 2021 13:03 WIB
Tribun Padang

TRIBUN-VIDEO.COM - Longsor banjir maupun pohon tumbang melanda sejumlah daerah di Sumbar.

Kali ini longsor dan banjir melanda sejumlah lokasi di Kecamatan Talamau, Kabupaten Pasaman Barat, Sumbar.

Akibatnya arus transportasi menuju Simpang Empat putus total sejak Kamis (11/11/2021) dini hari.(*)

elengkapnya: https://padang.tribunnews.com/2021/11/11/longsor-banjir-hingga-pohon-tumbang-landa-pasaman-barat-dan-padang-pariaman

Editor: Novri Eka Putra
Video Production: Novri Eka Putra
Sumber: Tribun Padang

Tags
   #longsor   #banjir   #Pasaman Barat   #Sumbar

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved