LIVE UPDATE
Minta Lindungi 57 Pegawai TWK KPK, Masyarakat di Sumbar Unjuk Rasa & Kirim Surat ke Presiden Jokowi
TRIBUN-VIDEO.COM - Sejumlah massa yang tergabung dalam Masyarakat Sipil Sumbar, mahasiswa, NGO, hingga akademisi menggelar aksi di Kantor Pos Kota Padang, Rabu (29/9/2021).
Mereka turun ke jalan untuk mendesak Presiden Jokowi mengambil sikap atas pemberhentian 57 orang pegawai KPK.
Baca: MAKI Dukung Rencana Kapolri soal Perekrutan 56 Pegawai KPK yang Tak Lolos TWK Jadi ASN Polri
Massa aksi secara bergantian memasukkan surat tersebut ke dalam sebuah kotak.
Kotak berisi surat tersebut kemudian dikirim lewat POS dan diperkirakan akan sampai besok, Kamis (30/9/2021).
Baca: Jokowi Tak Asal Rekrut Pegawai KPK Tak Lolos TWK Jadi ASN Polri, Mahfud MD Beri Dasar Hukumnya
Lebih lanjut ia menyampaikan, dalam aksi kali ini konsepnya tidak lagi menuntut Gubernur Sumbar maupun Ketua DPRD.
Akan tetapi mengirimkan langsung tuntutan tersebut ke Presiden RI. (*)
Baca juga berita terkait di sini
# LIVE UPDATE # KPK # TWK # Komisi Pemberantasan Korupsi # Tes Wawasan Kebangsaan # unjuk rasa
Videografer: Alfin Wahyu Yulianto
Video Production: Aditya Wisnu Wardana
Sumber: Tribun Video
Tribunnews Update
Namanya Disebut AKBP Rossa dalam BAP Kasus Perintangan Hasto, Alexander Marwata Cuma Tertawa
3 hari lalu
Tribunnews Update
Bersaksi di Kasus Perintangan Penyidikan Hasto, Rossa Sebut 4 Nama Eks Pimpinan KPK Diduga Terlibat
3 hari lalu
Tribunnews Update
Nama Alexander Marwata dan 3 Mantan Pimpinan KPK 2019-2024 Disebut dalam BAP Perintangan Penyidikan
3 hari lalu
Viral News
LIVE: Penyidik KPK yang Buru Harun Masiku Jadi Saksi Hasto, Pengacara Sampaikan Keberatan
5 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.