LIVE UPDATE
Muncul Klaster Perkantoran di Kota Batu, 31 Nakes dari Puskesmas hingga RS Terpapar Covid-19
TRIBUN-VIDEO.COM - 31 tenaga kesehatan (Nakes) di Kota Batu dilaporkan terkonfirmasi positif Covid-19.
Para nakes tersebut berasal dari Dinkes Kota Batu, puskesmas maupun rumah sakit.
Dari hasil pelacakan epidemiologi, mereka tertular dari klaster keluarga dan perkantoran.
Pelacakan dilakukan terhadap orang-orang yang memiliki kontak erat. Hasilnya, 31 orang tenaga kesehatan terkonfirmasi positif Covid-19.
Sebagai upaya menekan laju penularan, dinas terkait melakukan penyemprotan disinfektan di tempat pelayanan kesehatan dan fasilitas umum.
Sejauh ini tidak ada kebijakan penutupan ruang kerja di Balaikota Among Tani atau lockdown di perkantoran.(*)
Videografer: Alfin Wahyu Yulianto
Video Production: Aditya Wisnu Wardana
Sumber: Surya Malang
TRIBUNNEWS UPDATE
Anak Gus Dur hingga Imparsial Menggugat UU TNI ke Mahkamah Konstitusi, Soroti Pelanggaran DPR
14 jam lalu
LIVE UPDATE
Sekda dan Kepala BPKPD Kompak Mundur dari Jabatan, Bupati Belitung Timur Beri Penjelasan
15 jam lalu
LIVE UPDATE
Sejarah Karang Tengah Jadi Favorit Masyarakat untuk Menetap, Kawasan Strategis di Kota Tangerang
15 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.