Kamis, 15 Mei 2025

TANYA DOKTER

TANYA DOKTER: Apa Itu Mimisan dan Bagaimana Cara Menanganinya secara Benar

Selasa, 4 Februari 2020 19:55 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Tribunners! apakah kalian pernah mengalami Epistaksis atau yang kita kenal dengan mimisan?

Seringkali hal itu dialami oleh anak-anak, tidak menutup kemungkinan orang dewasa juga bisa mengalami hal serupa.

Epistaksis atau mimisan adalah tipisnya lapisan mukosa di dalam hidung sehingga rentan berdarah.

Mimisan atau keluarnya darah dari lubang hidung sering kali membuat orangtua panik saat menghentikan darah yang keluar. Biasanya, anak akan diminta mendongakkan kepala ketika mimisan, padahal tindakan ini justru salah. Mendongakkan kepala atau posisi menengok ke atas justru bisa membuat darah masuk ke dalam tubuh.

lalu bagaimana cara yang tepat untuk menangani mimisan? dan apa saja faktor-faktor lain penyebab mimisan?

yuk simak video di atas ya tribunners!

(Tribun-video.com)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Hentikan Mimisan Bukan Mendongak, Tapi Kompres Es dan Pencet Cuping Hidungnya

Editor: fajri digit sholikhawan
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #Tanya Dokter   #mimisan

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved