Live Update
Rencana Pembangunan Glamping dan Seaplane di Gunung Rinjani Ditolak Pemerintah Provinsi NTB
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Tribun Lombok - Robby Firmansyah
TRIBUN-VIDEO.COM - Rencana pembangunan glamping dan seaplane di Danau Segara Anak, Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR) ditolak Pemerintah Provinsi NTB.
Penolakan tersebut sudah disampaikan ke pemerintah pusat pada Oktober lalu.
Allasan penolakan tersebut demi menyelamatkan lingkungan, serta mendengar masukan dari berbagai pihak. Meskipun proses perizinannya sudah bergulir di Kementerian Kehutanan.
# Glamping # seaplane # Gunung Rinjani # Provinsi NTB
Reporter: Nurma Aisyah
Videografer: Agilio OktoViasta
Video Production: Muhammad Adnan Hidayat
Sumber: Tribun Lombok
Live Update
Porter Gunung Rinjani Adu Cepat di Ajang Lari Maraton 7 KM Sembalun Mountain Festival 2025
Selasa, 28 Oktober 2025
Regional
Pemkab Solok Hentikan Operasional Glamping Lakeside Alahan Panjang Imbas Kematian Pengunjung
Rabu, 15 Oktober 2025
TRIBUN VIDEO UPDATE
Viral Video Perlihatkan Pendaki Berbikini di Gunung Rinjani, Ketua ATOS: Beri Pemahaman ke Pendaki
Jumat, 22 Agustus 2025
Live Update
Heboh Pendaki Luar Negeri Pakai Bikini di Gunung Rinjani, ATOS Minta TO dan Guide Lakukan Edukasi
Rabu, 20 Agustus 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.