Live Update
Porter Gunung Rinjani Adu Cepat di Ajang Lari Maraton 7 KM Sembalun Mountain Festival 2025
Laporan wartawan Tribun Lombok - Rozi Anwar
TRIBUN-VIDEO.COM - Lari Maraton antar porter Gunung Rinjani menjadi daya tarik Sembalun Mountain Festival 2025.
Sekira 40 porter mengikuti kompetisi lari maraton sejauh 7 kilometer dengan membawa bakul yang digunakan membawa peralatan dan konsumsi tamu saat mendaki Gunung Rinjani.
Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Lombok Timur mengatakan lari maraton porter tersebut merupakan salah satu untuk mempersiapkan atlit lari kedepannya.
Disebutkan, lari maraton untuk porter itu ada dua kategori, yakni pegasing cleans dan sprint.(*)
Reporter: Isti Ira Kartika Sari
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun Video
Live Update
Herbalife Run 2025 Hadirkan Lomba Lari dalam 5 Kategori, Ribuan Peserta Padati ICE BSD City
Minggu, 21 September 2025
Live Update
Kemeriahan Asasta Fun Run Day 2025, Ribuan Warga Depok Tempuh Rute dari Alun-alun Timur hingga GDC
Senin, 15 September 2025
TRIBUN VIDEO UPDATE
Viral Video Perlihatkan Pendaki Berbikini di Gunung Rinjani, Ketua ATOS: Beri Pemahaman ke Pendaki
Jumat, 22 Agustus 2025
Live Update
Heboh Pendaki Luar Negeri Pakai Bikini di Gunung Rinjani, ATOS Minta TO dan Guide Lakukan Edukasi
Rabu, 20 Agustus 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.