Live Update
393 JCH Asal Cilegon Diberangkatkan, Wali Kota Ingatkan Jaga Kesehatan & Beri Uang Saku Rp 200 Ribu
Laporan wartawan Tribun Banten - Muhammad Uqel
TRIBUN-VIDEO.COM- Kantor Kementerian Agama Kota Cilegon secara resmi melepas keberangkatan Jamaah Calon Haji (JCH) sebanyak 393 jamaah yang tergabung dalam kloter 44.
Dari 393 jamaah tersebut, didalamnya ada 7 orang petugas haji yang siap memberikan pelayanan bagi para jamaah.
Kemudian, untuk jamaah calon haji berjenis kelamin laki-laki yakni sebanyak 174 dan perempuan 212.
Kepala Kantor Kemenag Kota Cilegon Amin Hidayat mengatakan, pada musim haji 2025 ini Kota Cilegon memberangkatkan sebanyak 66 jamaah calon haji. (*)
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun Video
Live Update
Bazar Murah hingga Doorprize Meriahkan Hari Amal Bhakti Kementerian Agama Flores Timur NTT
4 hari lalu
Saat Prabowo Restui Pembentukan Ditjen Pesantren Hingga Singgung Resolusi Jihad
Senin, 27 Oktober 2025
Tribunnews Update
KPK Sita Uang Asing Biro Travel di Yogyakarta, Diduga Dipakai untuk Jual Beli Kuota Haji Kemenag
Jumat, 24 Oktober 2025
Tribunnews Update
KPK Telusuri Dugaan Korupsi Kuota Haji, Lebih dari Rp 1 Triliun Diduga Menguap ke Oknum Kemenag
Kamis, 23 Oktober 2025
Kemenag Ungkap Baru Satu Guru Besar Kampus Agama Buddha di Indonesia
Rabu, 15 Oktober 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.