Live Update
Berjam-jam Tim Penyelamat Evakuasi Jasad Pendaki, Lokasi Ekstrem & Kabut Tebal Jadi Kendala
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Tribun Lombok - Robby Firmansyah
TRIBUN-VIDEO.COM - Jasad pendaki asal Malaysia, Rennie Bin Abdul Ghani (57) yang terjatuh di Gunung Rinjani akhirnya dievakuasi, Minggu (4/5/2025).
Saat tim rescue melakukan evakuasi, korban dipastikan sudah dalam keadaan meninggal dunia.
Kepala Balai Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR) Yarman mengatakan, jenazah berhasil dievakuasi dari dasar jurang sedalam kurang lebih 80 meter sekira pukul 10:30 WITA. (*)
Reporter: Linda Pancaningrum
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun Video
Live Update
Porter Gunung Rinjani Adu Cepat di Ajang Lari Maraton 7 KM Sembalun Mountain Festival 2025
6 hari lalu
TRIBUN VIDEO UPDATE
Viral Video Perlihatkan Pendaki Berbikini di Gunung Rinjani, Ketua ATOS: Beri Pemahaman ke Pendaki
Jumat, 22 Agustus 2025
Live Update
Heboh Pendaki Luar Negeri Pakai Bikini di Gunung Rinjani, ATOS Minta TO dan Guide Lakukan Edukasi
Rabu, 20 Agustus 2025
Live Update
Mengenal 'Ngasuh Gunung Rinjani', Ritual Masyarakat Sembalun untuk Menjaga Keselamatan Pendaki
Selasa, 5 Agustus 2025
Regional
Jalur Pendakian Gunung Rinjani Lombok Ditutup, Balai TNGR Minta Semua Pihak Harap Maklum
Jumat, 25 Juli 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.