Minggu, 16 November 2025

Tribunnews Update

Klarifikasi Amin Ramadhan, ASN Gorontalo Utara soal Tuduhan Pencabulan Anak di Bawah Umur

Jumat, 14 November 2025 15:21 WIB
Tribun Video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Mohammad Amin Ramadhan terlapor dalam kasus dugaan pelecehan terhadap anak di bawah umur memberikan klarifikasi.

Melalui konferensi pers di salah satu kafe di Kota Gorontalo, Amin menyampaikan klarifikasi atas tuduhan yang menyeret namanya, Kamis (13/11/2025).

Dalam pernyataannya, Amin menegaskan bahwa dirinya dan pelapor berinisial S bukanlah pasangan asmara.

Dikatakan keduanya merupakan teman dekat dan diakui Amin bahwa dirinya pernah berniat menikahi S dan telah membicarakan rencana tersebut dengan keluarga. 

(*)

Editor: Danang Risdinato
Reporter: Linda Pancaningrum
Videografer: Rifqi Khusain
Video Production: Muhammad Adnan Hidayat
Sumber: Tribun Video

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved