Sabtu, 1 November 2025

Tribunnews Update

Detik-detik Sapi Kurban Mengamuk dan Seruduk Warga di Dalam Gang, Seorang Anak Alami Patah Tulang

Senin, 9 Juni 2025 13:34 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Seekor sapi kurban di Kota Bandung, Jawa Barat, yang akan disembelih saat Hari Raya Iduladha 2025 mengamuk hingga menyeruduk anak-anak, Jumat (6/6/2025).

Peristiwa itu tepatnya terjadi di Jalan Kopo, Gang Pabrik Kulit Selatan, Kelurahan Sukasari, Kecamatan Bojongloa Kaler, Kota Bandung.

Dalam rekaman CCTV yang beredar, tampak seekor sapi berbulu putih itu menyeruduk kerumunan anak-anak yang tengah berada di dalam gang untuk menyaksikan proses penyembelihan hewan kurban.(*)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Sapi Kurban Ngamuk di Kota Bandung, Seorang Anak Alami Patah Tulang

Editor: Radifan Setiawan
Reporter: Mei Sada Sirait
Video Production: Allamsyah YusufKurniawan
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved