Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan Tribun Muria - M Iqbal Shukri
TRIBUN-VIDEO.COM - Dinas Kesehatan Daerah (Dinkes) Kabupaten Blora melakukan uji sampel makanan yang dijual di Pasar Rakyat Sido Makmur Blora , Senin (24/3/2025).
Sub Koordinator Kefarmasian dan Alat Kesehatan, Dinkes da Blora , Norra Sutresmiyanti, mengatakan ada 13 sampel makanan yang diuji.
"Dari ke-13 sampel yang diuji, ternyata ditemukan beberapa yang mengandung bahan berbahaya, yaitu krupuk bawang, kerupuk pentil yang kecil-kecil, kemudian ada teri asin," jelasnya.(*)
#dinaskesehatan #sidak #formalin #blora
Uji 13 Sampel, Dinkes Blora Temukan Makanan Mengandung Rhodamin dan Formalin Menjelang Lebaran
Editor: Restu Riyawan
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribunnews.com
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.