Pemudik Mulai Masuk ke Wilayah Yogyakarta dari Berbagai Kota, Malioboro Ramai Dinikmati Wisatawan

Editor: Restu Riyawan

Reporter: Yustina Kartika Gati

Video Production: Agilio OktoViasta

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan Tribun Jogja - Santo Ari
TRIBUN-VIDEO.COM-Menjelang Lebaran, arus mudik ke Yogyakarta terus meningkat. Stasiun Yogyakarta atau yang lebih dikenal sebagai Stasiun Tugu mulai dipadati pemudik yang datang dari berbagai kota.

Sementara itu, kawasan Malioboro juga berangsur ramai dengan wisatawan dan pemudik yang menikmati suasana khas kota pelajar ini.(*)


#pemudik #arusmudik #yogyakarta

Sumber: Tribunnews.com
   #pemudik   #Yogyakarta   #Malioboro
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda