Banjir Menggenangi Jalan Raya Duta Pelni di Depok, Aktivitas Warga dan Pengguna Jalan Terganggu

Editor: Ghozi LuthfiRomadhon

Reporter: Putri Dwi Arrini

Video Production: Rifqi Khusain

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Tribunnews Depok - M Rifqi Ibnumasy
TRIBUN-VIDEO.COM - Banjir kembali merendam Jalan Raya Duta Pelni depan gerbang Perumahan Taman Duta, Kecamatan Sukmajaya, Kota Depok , Jawa Barat pada Senin (17/3/2025).

Banjir tersebut menggenangi jalan yang memisahkan wilayah Sukmajaya dan Tugu, Cimanggis.

Akibat kondisi jalan raya yang tergenang banjir , aktivitas warga pun terganggu, terutama pengguna jalan. (*)

# hujan lebat # hujan # depok # banjir

Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda