Laporan wartawan, Tribun Lombok - Toni Hermawan
TRIBUN-VIDEO.COM - Polres Bima Kota menangkap IK asal Kelurahan Tanjung, Kota Bima, NTB yang diduga menikam warga saat kampanye akbar calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bima di lapangan Serasuba, Kamis (21/11/2024).
Akibat penusukan tersebut, tiga orang menjadi korban. Satu orang bernama Ferdiansyah (16) asal Kelurahan Oimbo, Kecamatan Rasanae Timur, Kota Bima meninggal dunia, sementara dua korban lainnya mengalami luka-luka. (*)
Baca: Rekonstruksi Ulang Kasus Penusukan di Tanjung Binga Belitung Ricuh, Anak Korban Serang Pelaku
Baca: Tim Opsnal Satreskrim Polres Belitung Amankan Laki-laki Pelaku Penusukan di Pasar Ikan Tanjungpandan
Program: Live Update
Host: Yustina Kartika Gati
Editor Video: Ika Vidya Lestari
Uploader: Ramadhan Aji Prakoso
# penusukan # kampanye akbar # Kota Bima # pilkada
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.