Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan Wartawan Warta Kota - Nurmahadi
TRIBUN-VIDEO.COM - Museum Layang-layang menjadi salah satu alternatif lokasi wisata, bagi para wisatawan yang ingin berlibur sekaligus belajar.
Baca: Plaza Lematang Lahat Ditinggal Pedagang dan Tampak Sepi, Kini Kumuh dan Dipenuhi Sampah
Museum yang terletak di Jalan H. Kamang, Pondok Labu, Cilandak, Jakarta Selatan ini menyuguhkan ratusan koleksi layang-layang beragam bentuk, dari berbagai daerah Indonesia hingga mancanegara.
Baca: Wali Kota Semarang Akui Tak akan Maju Pilwalkot 2024, Ingin Fokus Habiskan Waktu dengan Keluarga
Suasana yang sejuk dan dipenuhi pohon rindang, membuat pengunjung betah berlama-lama di Museum Layang-layang .(*)
# Museum Layang-layang # Jakarta Selatan # koleksi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.