Breaking News
Detik-detik Gempa dengan Kekuatan M 6,2 Guncang Aceh dan Sumut, Warga Panik Berhamburan Keluar Rumah
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Aceh dan Sumatera Utara diguncang gempa pada Minggu (11/5/2025).
Kali ini, gempa bumi dengan magnitudo 6,2 berpusat di Blang Pidie, Aceh Barat Daya.
Kepanikan juga terlihat di sebuah mall di wilayah Medan.Â
Baca: BREAKING NEWS: Gempa Magnitudo 6,2 Guncang Aceh dan Sumut, Warga: Pintu Juga Ikut Goyang
Dalam video yang beredar di media sosial, terlihat ratusan orang berhamburan keluar dari gedung mall.
Namun demikian, BMKG menyebut gempa bumi dengan magnitudo 6,2 ini tidak berpotensi tsunami.
Berdasarkan informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa terjadi di koordinat 3,84 Lintang Utara dan 95,57 Bujur Timur, tepatnya berjarak 21 kilometer barat daya dari Blangpidie, dengan kedalaman 45 kilometer.
(Tribun-Video.com)
Baca artikel selengkapnya hanya di sini
# gempa bumi # Aceh # Sumatera Utara # BMKG
Reporter: Rima Anggi Pratiwi
Video Production: Rahmat Gilang Maulana
Sumber: Serambi Indonesia
Breaking News
BREAKING NEWS: Gempa Magnitudo 6,2 Guncang Aceh dan Sumut, Warga: Pintu Juga Ikut Goyang
9 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Kronologi Paket Isi Mayat Bayi Dikirim Via Ojol, Pengirim Ternyata Kakak Beradik, Kini Ditangkap
3 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.