Surya Paloh Komentari Partai Demokrat Masuk Kabinet Jokowi setelah Hampir 10 Tahun Oposisi: Selamat

Editor: Panji Anggoro Putro

Reporter: Umi Wakhidah

Video Production: Dharma Aji Yudhaningrat

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh memberikan komentar terkait masuknya Partai Demokrat dalam kabinet Jokowi.

Adapun Partai Demokrat sendiri telah bertindak sebagai oposisi selama hampir 10 tahun.

Baca: Diisukan Tak Setujui Hak Angket yang Diusulkan Ganjar, Surya Paloh Buka Suara Ungkap Sikapnya

Surya Paloh memberikan selamat kepada Partai Demokrat yang masuk dalam kabinet Jokowi.

Baca: Cak Imin Blak-blakan Akui Belum Dapat Undangan dari Presiden Jokowi, Beda dari Surya Paloh

Pernyataan itu disampaikan Surya Paloh pada Jumat (23/2) seusai bertemu dengan Anies-Muhaimin dan para ketua umum partai. (Tribun-Video.com)

Baca juga berita terkait di sini

# TRIBUNNEWS UPDATE # Surya Paloh # kabinet # Jokowi # Demokrat

Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda